Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sensasi Cabai Medan di Warung Sate Gajah

Kompas.com - 28/12/2012, 19:35 WIB
Firly Anugrah Putri

Penulis

KOMPAS.com - Bosan makan di rumah, atau tak sempat masak, Ingin coba sensasi menu ayam penyet dengan pedasnya cabai rawit medan yang mampu membakar lidah?

Jika anda pecinta kuliner yang super pedas sangat tepat untuk mencoba menu ayam penyet dengan cabai medan di Warung Sate Gajah.

Tempat makan yang terkenal dikalangan anak kampus sekitar Depok ini khususnya menawarkan varian cita rasa super pedas yang unik terbukti dengan Tag Line khas yang dimiliki "7 dari 10 Wanita Menangis Makan Ayam Penyet" berhasil menarik minat pecinta kuliner cabai.

Berlokasi di Jl. Cengkeh dekat stasiun UI Depok, Warung Sate Gajah (WSG), kuliner yang satu ini menyajikan tekstur ayam yang lunak di dalam, sedikit manis, renyah di bagian luarnya, dan rasa pedas yang melekat di lidah membuat pecinta cabai tak bosan mendatangi tempat makan ini.

Untuk anda yang tidak terlalu suka pedas ada varian lain seperti calamary, cah kangkung, cumi asam manis yang bebas anda pilih sesuai selera.

Soal harga, jangan takut harganya terjangkau untuk kalangan mahasiswa dan juga pekerja berkisar antara Rp 10.000 sampai yang paling mahal Rp 20.000 untuk minuman tersedia dari teh manis hingga capucino blender.

Tempat yang cozy cocok untuk didatangi bersama keluarga, teman, ataupun pasangan anda. Eits jangan datang terlalu malam ya karena tempat ini biasanya sudah tutup jam 20.00 karena menu yang sudah habis terjual, dan satu lagi siapkan tisu sendiri untuk menghapus air mata yang berlinang karena terbakar pedasnya ayam penyet ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com